Selasa, 23 Juli 2013

Kisah Peluncuran Code Lyoko Jawa Timur blogger.com

                                                      Gambar dari id.wikipedia.org

Assalamuallaikum wr.wb. Hari ini merupakan hari terpenting bagi saya sendiri. Karena hari ini adalah peluncuran blog blogger saya. Blog ini bernama Code Lyoko Jawa Timur.blogger.com . Seperti yang kita ketahui, nama blog ini diambil dari salah satu kartun yang disiarkan di NET. Surabaya UHF 58, dengan nama "Code Lyoko" yang tayang Setiap Hari pukul 14:30 WIB dan di Spacetoon di satelit Telkom 1.

Pada awalnya, blog ini didirikan pada Kamis, 4 Juli 2013 atau sebelum Ramadhan 1434 H. Karena, server internet di rumah saya rusak, terpaksa diluncurkan pada hari ini yang juga bertepatan dengan Hari Anak Nasional yang jatuh pada 23 Juli setiap tahunnya.

Saat ini, berita makin disebar luaskan ke seluruh dunia. Dengan cara memberi berita di website berita, TV, Radio, surat kabar, dsb. Maka, blog ini juga tidak tertinggal. Blog ini difokuskan dengan berita , religi Islam , dan seputar dunia Code Lyoko.

Semoga saja blog ini bagus , dikomentari banyak orang , berguna , dan mendidik. Demikian tadi, sambutan saya di tulisan pertama ini. Semoga bermanfaat bagi kita semua.

Wassalamualaikkum wr.wb.

2 komentar:

  1. Halo mas hehe :D akhirnya bisa juga berkunjung ke blog ini

    BalasHapus
  2. Iya saya itu yang mengusung nama itu ke blog ini dengan tambahan " Jawa Timur". Artinya, blog ini berfokus dengan berita "Jawa Timur" dan ada juga berita nasionalnya di "Celebrity News" dan "Global News". Lagian, kalau menggunakkan fokus seperti ceritaku sendiri , dsb. Itu saya malu :D.

    BalasHapus